SSK Widyatama

Kegiatan dalam rangka hari AIDS Sedunia 1 Desember 2018

Senin, 16 September 2019

MONITORING & EVALUASI SSK “WIDYATAMA” SMAN 2 WONOSARI

MONITORING & EVALUASI SSK “WIDYATAMA” SMAN 2 WONOSARI Pada tanggal 4 September 2019, SSK “Widyatama” SMAN 2 Wonosari dimonitor oleh BKKBN perwakilan DIY. Pembinaan dan monitoring melibatkan tiga petugas dari BKKBN DIY, seorang dari Dinas Pendidikan dan seorang dari DP3AP2.  Tujuan diadakannya monitoring adalah agar SSK “Widyatama” dapat menjadi percontohan SSK di DIY. Monitoring lebih ke implementasi integrasi materi-materi...

Senin, 28 Januari 2019

Penyuluhan dan Seminar Gizi 2019 "Gizi Seimbang Prestasi Gemilang" SMA Negeri 2 Wonosari sebagai Sekolah Siaga Kependudukan, khususnya OSIS telah bekerjasama dengan Persagi (Persatuan  Ahli Gizi) Gunungkidul mengadakan bakti sosial di SD Negeri Jaten, Tanjungsari, Gunungkidul pada hari Kamis, 24 Januari 2019. Adapun kegiatan baksos ini berupa: penyuluhan gizi kepada wali murid siswa kelas 1 sampai dengan kelas 6 permainan-permainan...

Kamis, 13 Desember 2018

SSK Widyatama raih piala "The Best Intelegent" dalam acara Sosialisasi Pendidikan Kependudukan Bagi Generasi Muda DIY 2018

Sosialisasi Pendidikan Kependudukan yang diselenggarakan oleh BKKBN DIY pada tanggal 10-11 Desember 2018 di Hotel Jayakarta diikuti oleh sekolah siaga kependudukan, pik-r dan pik-m yang ada di DIY. SSK Widyatama ikut serta dalam acara ini. Banyak sekali kegiatan yang dilakukan, seperti seminar kependudukan, workshop, pengenalan FORSADA, diskusi kelompok, kuis, dan permainan. Semua kegiatan tersebut terkait dengan pendidikan kependudukan. Semua...

Kamis, 06 Desember 2018

Juara Lomba Yel-Yel Kependudukan dalam Gebyar Literasi 2018

Pada hari Kamis tanggal 6 Desember 2018 dilaksanakan serangkaian lomba dalam rangka Gebyar Literasi Tahun 2018. Salah satu cabang lomba yang diadakan adalah Yel-Yel Kependudukan. SMAN 2 Wonosari ditunjuk oleh BKKBN DIY sebagai salah satu sekolah siaga kependudukan dan merupakan satu-satunya sekolah yang ditunjuk sebagai sekolah siaga kependudukan di wilayah Gunungkidul. Lomba Yel-Yel yang dilaksanakan bersamaan dengan kegiatan Gebyar Literasi...

Senin, 03 Desember 2018

SMADA Peringati Hari Anti Aids Sedunia

OSIS , PMR dan SSK Widyatama adakan aksi kampanye anti HIV-AIDS dalam rangka memperingati hari anti Aids sedunia , dengan membagi stiker, permen, dan bunga di jln protokol sekitar alun-alun Wonosari, Sabtu, 1 Desember 2018 ...

Pojok Kependudukan

Pojok kependudukan adalah pojok baca dan pusat informasi terkait masalah kependudukan yang didirikan melalui kerja sama antara perpustakaan SMA N 2 Wonosari dengan Perwakilan BKKBN DIY. Di pojok baca ini tersedia buku, alat peraga, poster, artikel, dan sumber informasi yang lain terkait dengan masalah kependudukan. Selain itu juga dilengkapi e-mading yang memberikan informasi digital berupa video pembelajaran bertema kependudukan yang...